Cara untuk Hamil Anak Laki-Laki

Tags :

Infografis: Cara untuk Hamil Anak Laki-Laki

Cara untuk hamil anak laki-laki

Berhubungan intim menjelang ovulasi
Karena sperma calon bayi laki-laki bergerak lebih cepat, Shettles menyarankan agar hubungan intim dilakukan mendekati waktu ovulasi.

Konsumsi makanan kaya alkaline
Misal pisang atau daging merah. Ph yang tinggi di tubuh ibu membuat kromoson Y bertahan hidup lebih lama dan berenang lebih cepat menuju sel telur.

Posisi berhubungan intim
Dr Shettles mengklaim posisi dengan penetrasi dalam dapat meningkatkan peluang hamil bayi laki-laki. Misal doggy style, posisi berdiri.

Pilihan pakaian dalam suami
Hindari celana dalam yang ketat karena suhu di bagian "bawah" akan meningkat dan membatasi produksi sperma bayi laki-laki.

Orgasme ibu
Orgasme ibu diperlukan saat berhubungan intim karena akan terjadi lepasnya alkaline ke vagina yang membantu sperma bayi laki-laki membuahi sel telur.

Hindari panas
Kromosom Y cenderung mudah mati di suhu panas. Jadi ayah perlu menghindari mandi air panas atau sauna.